Kuliah Tamu Dr. Luky Alfirman bertemakan Kebijakan Fiskal Terkini

  • By Super User
  • In MM News
  • Posted 12 Mei 2016

Pimpinan Pusat Analisis dan Harmonisasi Badan Kebijakan Fiskal Kementrian Keuangan RI, Dr. Luky Alfirman memberi kuliah tamu di FEB Unair. Kegiatan yang bertemakan Kebijakan Fiskal Terkini, dilakukan pada hari Rabu (30 Maret 2016 ) di Aula Fajar Notonegoro.

Hits 5953