Berita Kampus

07 Nov 2020

Covid19 bukan Penyebab Krisis Perusahaan?

By Humas FEB

Sebuah diskusi menarik disampaikan oleh Dr. Theo Lekatompessy, selalu Komisaris Utama PT Humpuss Intermoda Transportasi. Di depan puluhan manajer Human Capital peserta acara Online Seminar dan Awardin ...

07 Nov 2020

FGD untuk Smart Campus

By Humas FEB

Sebagai bagian dari Universitas yang mencanangkan diri sebagai Smart University, maka Departemen Manajemen juga harus mengarahkan dirinya menjadi Smart Campus. Untuk itu sebuah FGD diadakan oleh Depar ...

01 Nov 2020

Mahasiswa MSM Gelar Event Internasional

By Humas FEB

Sebuah acara berskala internasional tentang pengelolaan merk di masa pandemik, diselenggarakan oleh para mahasiwa MSM yang menempuh mata kuliah Komunikasi Pemasaran Terpadu (KPT). Diketuai oleh Dimas ...

01 Nov 2020

Mahasiswa Angkatan 53 Akhir Pekan MM FEB UNAIR Donasikan Alat Detektor Suhu Otomatis

By Humas FEB

UNAIR NEWS – Sudah terhitung lebih dari enam bulan, Indonesia terpapar wabah Covid-19. Mahasiswa harus mampu menjadi garda terdepan membantu meringankan beban masyarakat. Menanggapi hal tersebu ...

30 Okt 2020

Berkat Program Acara SEDL, Departemen Manajemen FEB UNAIR Raih Berbagai Penghargaan

By Humas FEB

UNAIR NEWS – Universitas Airlangga (UNAIR) sebagai salah satu universitas terbaik di Indonesia, kembali menorehkan prestasi gemilang. Kali ini, Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis ...

27 Okt 2020

Dua Media Beri Penghargaan untuk MM FEB Unair

By Humas FEB

Akhir bulan Oktober 2020 ini, adalah momen yang layak disyukuri oleh sivitas akademika Magister Manajemen FEB Unair. 2 media memberikan penghargaan bagi prodi dengan banyak prestasi tersebut. Pengharg ...

21 Okt 2020

Berbagi Ilmu Redesain Kurikulum

By Humas FEB

Mengelola pendidikan tinggi, ternyata juga sama dengan mengelola bisnis. Diantaranya dalam hal perencanaan strategik dan proses bisnis. Ketua/Koordinator Prodi juga harus mempertimbangkan input, prose ...

no-image
05 Okt 2020

Akhir Minggu Seru, Full Zoominar

By Humas FEB

Akhiir September dan awal Oktober bagi KPS MM FEB Unair menjadi minggu yang penuh acara menarik dan menantang. Dimulai hari Rabu tanggal 30 September, bersama dengan Human Capital Community (HCC) dila ...

28 Sep 2020

FEB Unair Gelar MM Award 2020, Luncurkan Aplikasi diseminar.id dan Q-Kanca

By Humas FEB

Surabaya, memorandum.co.id – Memperingati dies natalis ke-29 tahun, Magister Manajemen (MM) Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) Universitas Airlangga (Unair) Surabaya menggelar MM Award 2020, dengan membe ...

21 Sep 2020

Team Leader level Internasional

By Humas FEB

Sebuah pengalaman internasional baru yang luar biasa diperoleh oleh KPS MM FEB Unair. Setelah menjadi akreditasi ABEST 21 untuk prodi MM FEB Unair, kemudian mendapat akreditasi ABEST21 untuk kedua kal ...

13 Sep 2020

MM FEB Unair terus berkarya dan berbagi ilmu di masa pandemik...

By Humas FEB

JAKARTA, INFOBRAND.ID - Pandemi Covid-19 telah berdampak ke hampir semua lini bisnis dan organisasi. Tak terkecuali universitas yang menjadi salah satu pusat kegiatan pendidikan dipaksa harus ber ...

15 Agu 2020

Seminar Internasional Sisi Gelap Praktek Manajemen

By Humas FEB

Selama ini dunia akademik lebih banyak memunculkan sisi positif dalam materi pembelajarannya. Padahal dalam praktek bisnis sehari-hari, berbagai macam praktek manajerial menunjukkan kasus-kasus yang k ...